Tembus Final DFB Pokal, Leverkusen Ingin Akhiri Paceklik 27 Tahun

Reynaldi Hermawan
Gelandang Bayer Leverkusen Kerem Demirbay (10) dan Lucas Alario merayakan gol timnya ke gawang FC Saarbrucken pada semifinal di Hermann Neuberger Stadion, Rabu (10/6/2020) dini hari WIB. (Foto: Twitter @DFBPokal_ENG)

“Perhatian saya satu-satunya hari ini adalah mencapai final. Setiap atlet bermimpi berada di final kompetisi,” kata Demirbay dikutip Twitter Leverkusen.

“Saya benar-benar siap untuk itu, tim juga. Tapi sekarang kami sedang bersiap untuk pertandingan Bundesliga akhir pekan nanti melawan Schalke 04,” ujarnya.

Lawan Die Werkself pada laga pamungkas nanti masih menunggu pemenang duel semifinal lainnya yang mempertemukan Bayern Munchen melawan Eintracht Frankfurt, Kamis (11/6/2020) dini hari WIB. Duel final akan berlangsung di Olympiastdion Berlin.

SUSUNAN PEMAIN 
FC SAARBRUCKEN (4-3-3)
 
Batz; Barylla, Schorch (Bulic 87), Uaferro, Muller (Mendler 68); Perdedaj (Breitenbach 68), Zellner, Zeitz; Golley, Jacob (Eisele 78), Janicke (Froese 46) 
Pelatih: Lukas Kwasinok

BAYER LEVERKUSEN (4-2-3-1) 
Hradecky; Weiser, Tapsoba (Tah 46), Bender (Dragovic 62), Wendell; Aranguiz (Palacios 70), Demirbay; Wirtz (Bellarabi 46), Paulinho. Diaby (Volland 62); Alario 
Pelatih: Peter Bosz

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 bulan lalu

Monchengladbach Keok di DFB Pokal: Kevin Diks Cs Disemprot Pelatih

Soccer
2 bulan lalu

Klasemen Liga Champions 2025-2026: Barcelona dan Juventus Belum Aman!

Soccer
2 bulan lalu

Hasil Man City vs Leverkusen di Liga Champions: Perayaan Laga Ke-100 Guardiola Berujung Malu

Soccer
4 bulan lalu

Kevin Diks Bangga Borussia Monchengladbach Curi Poin dari Bayer Leverkusen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal