Tendangan Kungfu Liga 4 Jatim, Komdis PSSI Ancam Sanksi Seumur Hidup

Abdul Haris
Insiden mengejutkan terjadi di Liga 4 PSSI Jawa Timur saat Perseta 1970 Tulungagung vs Putra Jaya Kabupaten Pasuruan (Foto: IST)

Komdis PSSI, kata dia, berkomitmen melindungi atlet dan menciptakan lingkungan sepak bola yang kondusif di semua tingkatan kompetisi.

“Kami menghimbau kepada Panitia Disiplin dan Komite Disiplin di semua tingkatan liga untuk tidak ragu-ragu menghukum pelanggaran yang keras dan brutal,” ujar Umar.

Terkait insiden tendangan kungfu tersebut, Umar menilai hukuman terberat layak dipertimbangkan demi efek jera dan perlindungan atlet.

“Terkait kejadian tersebut kami rasa harus dihukum seberat-beratnya, seperti larangan beraktivitas sepak bola seumur hidup,” tegasnya.

Liga 4 PSSI merupakan kompetisi di bawah naungan asosiasi provinsi yang menjadi fondasi pembinaan talenta muda. Insiden ini menjadi alarm keras pentingnya penegakan disiplin sejak level dasar.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Detik-Detik Tendangan Kungfu di Liga 4 Jatim, Pelaku Langsung Dipecat Klub dan Terancam Sanksi Berat PSSI

Soccer
2 hari lalu

Buntut Tendangan Kungfu di Liga 4, Hilmi Gimnastiar Dijatuhi Hukuman Seumur Hidup oleh PSSI

Soccer
3 hari lalu

Horor di Liga 4 Jatim: Pemain Perseta Tulungagung Terkapar Usai Kena Tendangan Kungfu 

Soccer
4 bulan lalu

Persija Dihukum PSSI Akibat Insiden Sepatu Terbang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal