Termasuk Lionel Messi, Ini 10 Pemain Top yang Bisa Direkrut Gratis Musim Depan

Reynaldi Hermawan
Striker Barcelona, Lionel Messi (Foto: Yahoo Sports)

7. Sergio Aguero


Cedera parah mengganggu karier Sergio Aguero. Akibatnya penyerang Manchester City itu belum bisa tampil di musim 2020/2021.

Cedera juga menghambat proses perpanjangan kontrak Aguero di skuat The Citizens. Kabarnya sang pemain masih menunggu negosiasi baru agar bisa bertahan lebih lama di Etihad Stadium.

8. David Alaba


Bek asal Austria ini sempat dikaitkan dengan beberapa klub raksasa Eropa. Itu terjadi sebab kontraknya di Bayern Munchen akan habis pada Juni 2021.

Tapi Bayern sepertinya enggan melepas Alaba secara gratis. Padahal sang pemain pernah menyatakan ingin menjajal petualangan baru bersama klub lain.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
1 hari lalu

Lamine Yamal Akhirnya Buka Suara Soal Isu Cedera Pubalgia

Soccer
1 hari lalu

Cristiano Ronaldo Remehkan Piala Dunia, Lionel Messi Beri Komentar Tak Terduga!

Soccer
1 hari lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Soccer
2 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Man City Hancurkan Dortmund, Barcelona Nyaris Kalah di Kandang Brugge

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal