Timnas Indonesia Libas Arab Saudi, Ternyata Ada Peran Penting Erick Thohir

Ibnu Hariyanto
Ancaman Ketua Umum PSSI, Erick Thohir ternyata manjur melecut semangat pemain Timnas Indonesia meraih kemenangan perdana di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C. (Foto: Instagram @football.indonesiaa)

"Usai kalah dari Jepang, saya lihat pemain mau bangkit dan hal itu ditunjukkan dalam laga tadi. Ini modal berharga untuk laga lanjutan kualifikasi tahun depan. Semoga kita semakin siap," lanjutnya.

Dua gol kemenangan Timnas dicetak oleh Marselino Ferdinan. Gol pertama dihasilkan pada menit ke-32. Dari serangan cepat, Ragnar Oratmangoen menusuk di kiri lalu mengirim umpan tarik. Marselino kontrol bola, lalu melepaskan sepakan ke pojok kanan gawang.

Gol kedua dicetak di menit ke-56. Lewat skema serangan balik, Indonesia sukses membobol gawang Arab Saudi. Sepakan keras Marselino sempat mengenai bek, tetapi bola kembali ke arahnya dan disepak masuk!

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
5 menit lalu

Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga

Soccer
19 jam lalu

FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga

Soccer
23 jam lalu

Timnas Indonesia U-17 Dibantai Brasil 0-4, Begini Reaksi Erick Thohir

Soccer
2 hari lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
2 hari lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal