Timnas Indonesia Tutup 2024 dengan 8 Prestasi Fenomenal, Ada 2 Trofi Piala Dunia

Abdul Haris
Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/gianni_infantino)

JAKARTA, iNews.idTimnas Indonesia menutup tahun 2024 dengan delapan prestasi fenomenal. Apa saja prestasi yang telah diraih tahun ini? Yuk kita ulas satu persatu. 

Timnas Indonesia yang dimaksud bukan hanya di level senior pria, melainkan tim yang berada di bawah naungan PSSI di segala kelompok usia, dan gender. 

Setidaknya, ada delapan prestasi fenomenal yang bisa dibanggakan PSSI menutup tahun 2024. Pencapaian ini membuat Ketua Umum PSSI Erick Thohir bisa membanggakannya di akhir tahun ini. 

“Alhamdulillah sejumlah prestasi selama 2024 bisa dipersembahkan Timnas Indonesia untuk seluruh masyarakat Indonesia. Kita terus dorong Timnas Indonesia bisa berprestasi untuk membuat masyarakat Indonesia bangga,” tutur Erick Thohir di akun Instagram miliknya, beberapa hari lalu. 

“Semangat untuk mewujudkan Garuda Mendunia,” tuturnya lagi. 

Apa saja prestasi yang digapai Timnas Indonesia pada 2024? Simak ulasannya berikut ini!


8 Prestasi Timnas Indonesia di Tahun 2024

1. JANUARI – Lolos 16 Besar Piala Asia 2023

Timnas Indonesia merayakan gol Marselino Ferdinan ke gawang Irak pada laga perdana Piala Asia 2023 di Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, Qatar, 15 Januari 2024. (Foto: PSSI)

Di awal 2024, prestasi membanggakan datang dari Timnas Indonesia senior di Piala Asia 2023 yang dimainkan tahun ini. Berada di Grup D bersama Irak, Jepang dan Vietnam, pasukan Shin Tae-yong melaju ke 16 besar sebagai salah satu dari peringkat ketiga terbaik. 

Pencapaian ini menjadi sejarah baru untuk pertama kalinya Timnas Indonesia menembus fase knockout Piala Asia. Sayang di 16 besar, Tim Garuda dihentikan Australia. 

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Head to Head Timnas Indonesia Vs Arab Saudi: Garuda Tak Pernah Kalah di 2 Laga Terbaru!

Soccer
1 jam lalu

Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket jika Hancurkan Arab Saudi: Usir Vietnam!

Soccer
2 jam lalu

Ole Romeny Bongkar Sisi Lain dari Sosok Patrick Kluivert, Ternyata...

Buletin
8 jam lalu

Video Kedatangan Pemain Eropa dan Amerika Gabung Timnas Indonesia di Jeddah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal