Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia? Erick Thohir Beri Respons Mengejutkan!

Andika Rachmansyah
Erick Thohir merespons kemungkinan Timur Kapadze melatih Timnas Indonesia (Foto: Kemenpora)

Ketika ditanya lebih tegas apakah Kapadze masuk radar PSSI, Erick memilih tetap bungkam. Menurutnya, proses seleksi masih berjalan dan tidak ingin mendahului keputusan resmi.

“Saya gabisa ngomong, karena itu kan masih proses,” terang Erick.

PSSI diketahui telah mengantongi lima nama calon pelatih Timnas Indonesia, dan proses wawancara pun sudah dimulai. Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, bahkan terbang langsung ke Eropa untuk melakukan interview dengan beberapa kandidat.

Salah satu nama terbaru yang ramai dikaitkan dengan posisi pelatih Timnas adalah asisten pelatih Liverpool, Giovanni van Bronckhorst. Perjalanan Sumardji ke Eropa membuat rumor tersebut semakin menguat.

Dengan dinamika yang semakin panas dan kunjungan Kapadze yang menimbulkan tanda tanya besar, publik pun menunggu siapa sosok yang akhirnya akan dipercaya untuk menakhodai Timnas Indonesia.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
2 bulan lalu

Melesat Bak Roket! Fajar/Fikri Selangkah Lagi Tembus Top 10 Dunia BWF

Soccer
4 jam lalu

Komentar Perdana John Herdman usai Perkenalan Timnas Indonesia, Siap Hadapi Tantangan Besar!

Soccer
4 jam lalu

Resmi! John Herdman Diperkenalkan PSSI sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
6 jam lalu

Bukan Juara, Ini Misi Sebenarnya John Herdman di FIFA Series 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal