Witan Sulaeman Dilepas Lechia Gdansk, Netizen Indonesia Langsung Unfollow Berjemaah

Andhika Khoirul Huda
Witan Sulaeman dilepas Lechia Gdansk. Hal itu langsung ditanggapi negatif oleh netizen Indonesia. (Foto: Instagram/@witansulaiman_)

“Bye Bye Lechia unfollow missal,” sahut akun @ayangmul_.

Witan sendiri kabarnya memutuskan cabut dari Lechia Gdanks karena sangat sedikit mendapatkan menit bermain. Bahkan, dia sempat dipinjamkan ke klub Slowakia, FK Senica, selama dua bulan dan reuni dengan Egy Maulana Vikri, yang juga sempat berseragam klub Polandia tersebut.

Namun, kini Egy juga telah hijrah dari FK Senica karena masalah keterlambatan gaji. Sedangkan Witan, yang pulang ke Lechia Gdanks, sempat mengikuti pemusatan latihan klubnya itu dalam persiapan menyambut musim kompetisi baru sebelum akhirnya memilih untuk memutus kontraknya.

Padahal, sebenarnya pemain kelahiran Palu itu masih memiliki kontrak sekitar satu tahun lagi dengan Lechia Gdanks. Sebab, dia kontrak selama dua tahun ketika bergabung pada September 2021 lalu dari klub asal Serbia, Radnik Surdulica.

Kini, kedua wonderkid Tim Merah-Putih yang berkarier di Eropa itu sama-sama berstatus tanpa klub. Patut ditunggu ke mana mereka akan berlabuh selanjutnya.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
8 jam lalu

Kejutan! Mantan Pemain Timnas Indonesia Pensiun di Usia 27 Tahun

Soccer
9 jam lalu

Media Belanda Sebut Karier Ivar Jenner di FC Utrecht Sudah Tamat

Soccer
1 hari lalu

Nova Arianto Buka Visi Besar! Timnas Indonesia U-20 Disiapkan Jadi Tulang Punggung Tim Senior

Soccer
2 hari lalu

Patrick Kluivert Dukung Jordi Cruyff Jadi Dirtek Ajax Amsterdam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal