Wow! Segini Bocoran Harga Jersey Terbaru Timnas Indonesia

Reynaldi Hermawan
Harga jersey Timnas Indonesia terbaru bocor ke publik. (Foto: IST)

Sebelumnya Erspo sudah merilis baju training Timnas Indonesia di Instagram, Senin (11/3/2024). Dua pemain Garuda Yakob Sayuri dan Yance Sayuri menjadi model dalam video tersebut ditemani dua model perempuan.

Ada empat jersey training yang dipamerkan berwarna, merah, ungu, pink dan abu-abu. Keempatnya memiliki abstrak bercorak hitam.

"90 menit di lapangan, ribuan jam latihan. Mempersembahkan Jersey Latihan Resmi Timnas Sepakbola Indonesia yang baru," tulis erspo.official.

"Menjamin performa dan daya tahan setiap juara, di luar dan di lapangan," lanjut mereka.

Kontrak PSSI dengan Erspo akan berjalan selama dua tahun. Sedangkan bentuk kerja samanya, PSSI akan mendapat uang tunai sponsorship hingga Rp5 miliar.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Hamka Hamzah Sebut 2 Sosok yang Cocok Latih Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Soccer
2 jam lalu

Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA

Soccer
3 jam lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
4 jam lalu

Garuda Saudi Buka Suara! Bantah Keras Isu Monopoli Tiket Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Jeddah

Soccer
8 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal