Google Beri Label Keadaan Darurat di Keyword Terkait Banjir Pulau Jawa

Fikri Kurniawan
Google Beri Label Keadaan Darurat di Keyword Terkait Banjir Pulau Jawa (Foto: Unsplash)

JAKARTA, iNews.id - Intensitas hujan yang tinggi menyebabkan banjir di sejumlah daerah Pulau Jawa. Guna mempermudah informasi diakses, Google memberikan label darurat. 

Maraknya informasi banjir yang beredar di internet, membuat Google memutuskan untuk memberikan label keadaan darurat, yakni SOS Alert, pada setiap kata kunci yang berkaitan dengan hal tersebut.

Misalnya, bisa dicoba mencari di Google Search dengan memasukan kata kunci "banjir hari ini", "banjir Jawa", dan "Java flood". Kemudian Google akan menampilkan sejumlah hasil yang berkaitan, seperti berita terkini hingga peta wilayah yang terdampak.

Melansir dari laman resmi Support Google, Selasa (9/2/2021), SOS Alert berfungsi untuk membuat informasi darurat lebih mudah diakses selama krisis. Google menyatukan konten yang relevan dari web, media sosial, dan produk Google. Lalu memuncakan informasi tersebut di produk Google seperti di Search dan Maps

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
11 hari lalu

Tingkatkan Keamanan, Google Beri Peringatan Bahaya Kunjungi Situs Tanpa Koneksi HTTPS

Belanja
27 hari lalu

Tips Aman Belanja Online, Jangan Gampang Klik Link Sembarang!

Seleb
1 bulan lalu

Kucing Oren Depan FX Viral di Medsos, Ini Muka Gemasnya!

Internasional
1 bulan lalu

Wow, YouTube Bayar Rp410 Miliar gara-gara Blokir Akun Trump

Nasional
2 bulan lalu

Prompt Gemini AI Foto di Pantai, Simpel dan Hasilnya Realistis 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal