Yuk! Kenali Jenis-Jenis Televisi, Seperti Apa?

Fikri Kurniawan
Ilustrasi televisi (Foto: Unsplash)
TV OLED
TV OLED adalah adik dari televisi LED. Teknologi OLED banyak dipakai untuk gawai dan piranti digital. Salah satu keunggulan OLED adalah mampu menampilkan kontras warna yang lebih baik khususnya warna hitam.

TV Plasma
Televisi Plasma mengusung teknologi yang disebut Plasma Display Panel (PDP). Televisi Plasma menggunakan sel plasma sejenis fluorescent untuk menampilkan warna dan gambar di layar. Bentuknya lebih tebal dan lebih berat dibandingkan televisi LCD, LED, atau OLED.

Kominfo menjelaskan, pesawat penerima atau pesawat televisi perlu disesuaikan untuk bisa digunakan sinyal digital. Teknologi penyiaran yang digunakan di Indonesia yaitu DVB-T2 (digital video broadcasting-terrestrial) generasi kedua.

"Masyarakat yang sudah memiliki televisi canggih dengan layar datar dan tipis, perlu memastikan sudah bisa menggunakan teknologi DVB-T2," jelas Kominfo.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Elektronik
2 tahun lalu

Cara Cek Sinyal TV Digital Lewat HP, Begini Langkah-langkahnya!

Elektronik
2 tahun lalu

Cara Menyambungkan WiFi ke Set Top Box Tanpa Dongle

Elektronik
3 tahun lalu

Beda STB TV Dengan Android TV Box yang Harus Kamu Tau 

Nasional
3 tahun lalu

Anggota DPR Sebut Dampak Pengalihan TV Analog ke Digital Bikin Anak-Anak Menangis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal