Cocok Jadi Daily Driver, vivo V27e Didukung Kamera dan Performa Ultimate

Anindita Trinoviana
vivo V27 Series memiliki beragam kriteria utama sebagai daily driver yang dapat diandalkan untuk menunjang penggunaan sehari-hari. (Foto: dok Vivo)

Teknologi ini berada pada bagian belakang smartphone bersamaan dengan kamera 64MP OIS Night Camera, 2MP Bokeh Camera, dan 2MP Super Macro yang dirancang untuk membantu pengguna mengambil gambar potret secara jelas dan terang alami. Bahkan dalam situasi minim cahaya, kehadiran teknologi Aura Light Portrait mampu menghasilkan "Ultimate Portraits" yang merupakan DNA dari V-Series, khususnya di malam hari.

Untuk menunjang aktivitas foto pengguna, vivo V27e dilengkapi dengan kamera depan 32MP HD, sehingga dapat bekerja maksimal dalam menangkap detail yang sangat jelas dan bersih, meski hasil foto diperbesar.

vivo V27e ini sudah dilengkapi dengan teknologi Hybrid Image Stabilization yang menggabungkan efek ganda OIS dan EIS untuk memastikan transisi yang stabil dan minim blur ketika merekam video, sehingga video yang dihasilkan akan memiliki kualitas yang lebih stabil dan lebih jernih.

Selain itu, vivo V27e juga didukung dengan kamera tambahan Low-Light Portrait untuk membantu pengguna mengambil potret malam yang kian indah dan elegan hanya dengan satu ketukan. Fitur Super Night Mode di vivo V27e ini dapat menghasilkan tangkapan foto dan video dengan hasil yang tampak nyata dan warna lebih kaya.

Selain itu, Multi-Style Portrait dari vivo V27e akan menyediakan berbagai template menarik yang dapat digunakan untuk membantu mengambil foto dan video yang dipersonalisasi.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
1 bulan lalu

Shell Cs Batal Beli BBM Impor dari Pertamina, Stok Terancam Kosong hingga Akhir Tahun

Nasional
1 bulan lalu

Vivo dan BP Tiba-Tiba Batal Beli BBM dari Pertamina, Kenapa?

Nasional
1 bulan lalu

Sempat Sepakat, Vivo-BP Batal Beli BBM Impor Lewat Pertamina!

Bisnis
1 bulan lalu

Vivo Fix Beli BBM dari Pertamina, Totalnya 40.000 Barel

Gadget
2 bulan lalu

5 Rekomendasi HP Rp3 Jutaan Terbaik dan Berkualitas 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal