Harga CCTV yang Bisa Dipantau lewat HP Jarak Jauh Tanpa Wifi

Dini Listiyani
cctv yang bisa dipantau lewat hp jarak jauh tanpa wifi (Foto: Reolink)

JAKARTA, iNews.id - CCTV yang bisa dipantau lewat HP jarak jauh tanpa Wifi banyak dicari orang. Mengingat, tidak semua orang mempunyai jaringan Wifi. 

Kamera pengawas sekarang sangat diperlukan di rumah untuk menjaga keamanan. Apalagi bagi orang yang sering pergi meninggalkan rumah. 

Ada banyak pilihan bagi orang yang ingin mempunyai CCTV. Salah satu pilihannya adalah CCTV yang tidak memerlukan jaringan Wifi untuk terhubung atau transfer data. 

Sayangnya, tidak semua orang tahu apa saja CCTV yang mempunyai kemampuan terkoneksi jaringan Wifi. Sebagai gantinya, Wifi menggunakan NVR atau kartu SD untuk menyimpan hasil rekaman. Berikut ini daftarnya:

CCTV yang Bisa Dipantau lewat HP Jarak Jauh Tanpa Wifi


1. Glenz GWIP 2300

CCTV ini dibanderol Rp880.000 - Rp1.080.000 di e-commerce. Berdasarkan penjelasan di sana, kamera pengawas ini menggunakan signal 4G yang dapat dipantau langsung dari HP. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Buletin
15 hari lalu

Terekam CCTV, Pencuri Bobol Rumah di Pangkep dan Kabur Naik Mobil Rental Dikemudikan Istri

Megapolitan
23 hari lalu

Moge Harley Davidson yang Hilang di Senayan Ditemukan Lewat CCTV, Parkir di Pusat Perbelanjaan Bekasi

Megapolitan
26 hari lalu

Taman Margasatwa Ragunan Buka hingga Malam Hari Ini, Pengunjung Bisa Keliling Lihat Satwa Nokturnal

Buletin
1 bulan lalu

Aksi Pencurian Terekam CCTV, Pelaku Bobol Mobil Boks dalam Waktu 2 Menit

Megapolitan
1 bulan lalu

WN China Tewas usai Jatuh dari Lantai 35 Apartemen, Polisi Periksa Saksi dan CCTV

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal