Jelang 2018, Asus Kenalkan Deretan Laptop Gaming Baru

Dini Listiyani
Jelang 2018, Asus Kenalkan Deretan Laptop Gaming Baru (Foto: Asus)

JAKARTA, iNews.id - Menjelang akhir 2018, Asus membawa sejumlah perangkat gaming baru yang terdiri dari laptop dan desktop PC. Perangkat yang diperkenalkan diperuntukan untuk kelas premium dan juga mainstream.

Dalam acara Slim Bezel Gaming Notebook For Champ, Asus memperkenalkan jajaran laptop TUF Gaming FX505. Selain itu, produsen laptop asal Taiwan ini juga memperkenalkan ROG Zephyrus S GX531 dan ROG Strix GL704 Scar II yang hadir dengan layar lebih besar.

Tak hanya laptop, Asus juga menampilkan gaming desktop ROG Strix GL12. Gaming desktop ini didukung prosesor Intel Core i9 generasi ke-9 dan kartu grafis Nvidia GeForce RTX.

Di lini mainstream, Asus menyiapkan ROG Strix GL10 dan dilengkapi sistem sirkulasi udara khusus sehingga hardware di dalamnya tidak akan mengalami overheat.

"Di akhir 2018, Asus kembali memanjakan gamer Indonesia. Kali ini, kami menghadirkan sejumlah perangkat gaming terkini dengan teknologi mutakhir mulai dari laptop hingga gaming desktop," kata Country Manager Asus Indonesia Jimmy Lin.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Gadget
7 tahun lalu

Asus Hadirkan Jajaran Laptop Gaming Baru, Mulai dari ROG Strix hingga Mothership

Gadget
7 tahun lalu

Asus Akan Perkenalkan 3 Laptop Baru Hari Ini, Salah Satunya ROG Mothership

Gadget
7 tahun lalu

Asus Boyong 3 Laptop Gaming GeForce RTX ke Indonesia, Ini Detailnya

Gadget
7 tahun lalu

Terlihat di TENAA, Black Shark 2 dalam Pengerjaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal