Lenovo Yoga Slim 7 Carbon Sudah Dibekali Windows 11 Terbaru

Dini Listiyani
Lenovo Yoga Slim 7 Carbon Sudah Dibekali Windows 11 Terbaru (Foto: Lenovo)

JAKARTA, iNews.id - Lenovo memperkenalkan Yoga Slim 7 Carbon di Indonesia. Yoga Slim 7 Carbon  itu diperkenalkan sebagai laptop OLED 14 inci paling ringan di dunia. 

Yoga Slim 7 Carbon sudah menggunakan sistem operasi Windows 11 generasi selanjutnya dan memberikan komputasi cepat dan responsif. Laptop tersebut bisa digunakan di kehidupan new normal. 

"Melalui lini PC premium, kami membawa teknologi yang cerdas yang dapat memberdayakan pelanggan melalui produktivitas, hiburan, dan kehidupan yang lebih cerdas bagi siapa saja," kata Budi Janto General Manager Lenovo Indonesia.

Yoga Slim 7 Carbon sudah dibekali dengan layar OLED 14 inci dengan berat di bawah 1,1 kg. Laptop dibuat dari serat karbon aero-grade untuk daya tahan ekstra. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
2 tahun lalu

Robot Anjing Lenovo Punya Kaki 6, Diklaim Jamin Stabilitas dan Kemampuan Manuver

Elektronik
2 tahun lalu

Epson dan Lenovo Kolaborasi Kembangkan Teknologi di Indonesia

Gadget
2 tahun lalu

Lenovo Pamer Laptop Layar Transparan, Lengkap dengan Area Keyboard Virtual

Gadget
2 tahun lalu

Tampil Beda, Perangkat Hybrid Motorola Tawarkan Pengalaman Smartphone-Smartwatch Jadi Satu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal