Rahasia Huawei Salip Apple di Pasar Smartphone Global

Dani M Dahwilani
Melalui inovasi smartphone andalannya, Huawei mengalahkan penjualan Apple di pasar global sejak kuartal kedua 2018. (Foto: Huawei)

Seri Nova 4 dengan in-screen front camera berhasil menangkap gambar dengan kualitas memukau, dengan resolusi 25 MP dengan fitur AI yang ditingkatkan.

“Dengan pemahaman yang mendalam tentang dinamika pasar, Huawei Nova memberikan smartphone yang menyenangkan, bebas, dan individual untuk konsumen modern,” ujar Lo Khing Seng.

“Komitmen untuk mengintegrasikan identitas yang unik dengan performa premium dan kualitas terbaik, berhasil mendapat perhatian pengguna yang masih muda atau merasa muda. Dengan usaha Huawei untuk terus berinovasi dalam aspek riset chipste, AI, estetika, ergonomis, dan fotografi smartphone, seri Nova akan terus tampil dengan gebrakan terbaru,” katanya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Internet
4 hari lalu

Apple Bakal Tanamkan AI di Fitur Siri Maret 2026

Mobil
14 hari lalu

Tak Mau Kalah dari Huawei dan Xiaomi, Sharp Siap Luncurkan Mobil Listrik di Japan Mobility Show 2025

Nasional
15 hari lalu

BI bakal Kerja Sama dengan Apple, Perluas Penggunaan QRIS Tap

Gadget
31 hari lalu

Harga iPhone 17 Pro Max Terbaru di Indonesia, Apakah Worth It?

Gadget
1 bulan lalu

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 17 yang Wajib Diketahui sebelum Membeli, Apa Saja?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal