Sebarkan Semangat Asian Games, Samsung Bentuk Galaxy Team

Dini Listiyani
Samsung bentuk Galaxy Team. (Foto: iNews.id/Dini Listiyani)

"Untuk meliput Asian Games 2018, saya memakai Samsung Galaxy S9 dan memanfaatkan fitur super slow-mo untuk membuat momen menjadi lebih epic," ujar fotografer yang terlibat dalam Samsung Galaxy Team Gesit Wisnu.

Selain membentuk Samsung Galaxy Team, selama Asian Games 2018, raksasa asal Korea Selatan ini juga menyediakan sara untuk layanan purna jual dan Charging Station di Samsung Service Bus di zona Bhin bhin pintu 5 Gelora Bung Karno (GBK).

Tak hanya di zona Bhin bhin, Samsung juga meletakkan Charging Station Booth di zona Kaka, Atung, Istora, dan Gelanggang Sriwijaya Jakabaring, serta Wisna Atlet di Jakarta dan Palembang.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Gadget
3 bulan lalu

5 Rekomendasi HP Rp3 Jutaan Terbaik dan Berkualitas 2025

Elektronik
6 bulan lalu

Diakuisisi Samsung, Harman Bangun Professional Experience Center di Indonesia

Gadget
11 bulan lalu

Viral Fitur Penghapus Objek Samsung Lebih Bersih dibanding iPhone, Ini Faktanya

Gadget
11 bulan lalu

Samsung Galaxy S25 Series Meluncur Benamkan Teknologi AI Terbaru, Segini Harganya di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal