Vivo V17 Pro Meluncur di Indonesia Hari Ini, Intip Bocoran Spesifikasinya

Dini Listiyani
Sebelum peluncuran, Vivo sudah memberikan bocoran mengenai spesifikasi V17 Pro di Indonesia. (Foto: Vivo)

"Inspired by the daylight and calming night. #vivov17pro comes in an array of new colors, Silk White and Satin Black. Which one is your favorite?" kata akun Vivo Indonesia.

Sayangnya, Vivo belum menyebutkan soal harga dan ketersediaan V17 Pro di Indonesia. Beruntung, sebelum diungkap di Indonesia, Vivo sudah lebih dulu merilis V17 Pro di India, sehingga gambarnya mengenai harga ponsel ini dapat diketahui.

Menurut situs India Today, Vivo V17 Pro di India dibanderol pada 29.990 rupee atau sekitar Rp5,9 juta. Vivo akan mulai menjual V17 Pro di Negeri Bollywood ini pada 27 September 2019 melalui Flipkart, Vivo e-store, dan toko offline.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Bisnis
1 bulan lalu

Shell Cs Batal Beli BBM Impor dari Pertamina, Stok Terancam Kosong hingga Akhir Tahun

Nasional
1 bulan lalu

Vivo dan BP Tiba-Tiba Batal Beli BBM dari Pertamina, Kenapa?

Nasional
1 bulan lalu

Sempat Sepakat, Vivo-BP Batal Beli BBM Impor Lewat Pertamina!

Bisnis
1 bulan lalu

Vivo Fix Beli BBM dari Pertamina, Totalnya 40.000 Barel

Gadget
2 bulan lalu

5 Rekomendasi HP Rp3 Jutaan Terbaik dan Berkualitas 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal