5 Cara Melihat Orang yang Stalking IG Kita Tanpa Aplikasi Gampang Banget

Inas Rifqia Lainufar
Wikku D Nugroho
Cara Melihat Orang yang Stalking IG (Foto: Istimewa)

Selain itu, pengguna bisa juga melihat orang yang stalking di Instagram dengan cara memeriksa akun siapa saja yang telah melihat unggahan IGS kita pada daftar viewers. 

2. Melalui Instagram Business

Untuk melihat orang yang stalking di IG kamu bisa menggunakan aplikasi Instagram Business. Di aplikasi itu, pengguna bisa menikmati berbagai fitur, salah satunya melihat daftar akun yang sering mengunjungi profil Instagram kamu. 

Adapun, cara melihat orang yang stalking di IG melalui Instagram Business yakni sebagai berikut: 

  • Pertama-tama, buka ponsel dan masuk ke aplikasi Instagram Business. 
  • Sebelum itu, pastikan kamu telah login ke akun yang telah terdaftar.
  • Lalu, tekan tab Profil.
  • Tekan ikon tiga garis di bagian pojok kanan atas.
  • Klik opsi Insight.
  • Nantinya, kamu akan disuguhkan daftar akun yang sering mengunjungi profil Instagram-mu dan berbagai informasi lainnya.

3. Melalui Situs JNCK Media

  • Untuk menggunakan situs ini, diharapkan akun Instagram-mu tidak dalam kondisi private atau privasi. 
  • Nantinya, situs JNCK Media akan menampilkan 10 akun yang sering stalking ke akun Instagram-mu. Meski begitu, situs ini hanya bisa dipakai sebanyak tiga kali dalam sehari.
  • Berikut langkah-langkah menggunakan situs JNCK Media: 
  • Pertama-tama, buka aplikasi peramban atau browser di HP. 
  • Setelah, kunjungi situs JNCK Media, https://jnckmedia.com/.
  • Pada halaman utama, tekan ikon tiga garis yang ada di pojok kiri atas layar.
  • Setelah itu, pilih opsi Instagram Tools.
  • Klik fitur Check Stalkers.
  • Selanjutnya, tuliskan username dan password akun Instagram-mu pada kolom yang tersedia.
  • Centang kotak dialog I’m not a robot.
  • Klik Submit.
  • Scroll atau gulir layar ke bawah hingga menemukan Result. Klik opsi tersebut.
  • Nantinya, situs JNCK Media akan menampilkan daftar akun yang sering mengunjungi profil Instagram-mu. 

4. Melalui Aplikasi In Stalker

Ada cara lain untuk mengetahui akun yang kerap melihat atau stalker ke akun Instagram-mu, yaitu menggunakan aplikasi In Stalker. 

Pada aplikasi yang dikembangkan oleh ITAmazons Apps ini kamu bisa memanfaatkannya untuk melihat IGS orang lain dalam mode rahasia alias tanpa ketahuan. 

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Viral Jisoo BLACKPINK Tulis Bahasa Indonesia di Postingan Instagram, Fans Histeris!

Seleb
7 hari lalu

Viral Sabrina Alatas Tutup Komentar Instagram usai Diserbu Netizen

Seleb
19 hari lalu

Kaget! Hamish Daud Batasi Komentar Instagram saat Rumor Digugat Cerai Raisa Viral

Soccer
24 hari lalu

Postingan Patrick Kluivert Usai Dipecat PSSI Tembus 156 Ribu Like, Kolom Komentar Ditutup

Seleb
1 bulan lalu

Sabrina Chairunnisa Hapus Instagram usai Viral Buang Nama Deddy Corbuzier! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal