Adopsi Windows 11 Lambat, Ternyata Ini Penyebabnya

Dini Listiyani
Adopsi Windows 11 Lambat, Ternyata Ini Penyebabnya (Foto: Windows)

Windows 11 memiliki persyaratan spesifikasi dasar untuk instalasi, yang mencakup prosesor 1 GHz (atau lebih cepat) dengan dua atau lebih inti pada prosesor atau SoC 64-bit, RAM 4 GB, dan penyimpanan setidaknya 64 GB. 

Lansweeper mencatat peningkatan dalam upgrade Windows 11 disebabkan perusahaan yang mengganti perangkat lama dengan workstation baru yang menampilkan spesifikasi lebih kuat.

Dengan metode ini, transisi ke Windows 11 akan tetap berjalan dengan sangat cepat. Kelompok riset ini mendorong perusahaan memilih mempersiapkan workstation mereka yang kompatibel untuk pembaruan perangkat lunak otomatis.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
1 tahun lalu

Cara Screenshot di Laptop Windows 11 Mudah dan Praktis!

Internet
2 tahun lalu

Kian Canggih, Phone Link untuk Windows Mungkinkan Pengguna Copy Teks dari Foto

Internet
2 tahun lalu

Microsoft Matikan Dukungan Aplikasi di Windows, Ternyata Ini Alasannya

Gadget
2 tahun lalu

Cara Upgrade Windows 11 Gratis di Laptop, Mudah Banget!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal