Aplikasi untuk Membuat Kartu Ucapan Natal, Gak Perlu Skill Khusus

Tangguh Yudha
Aplikasi untuk Membuat Kartu Ucapan Natal (Foto: Picsart)

3. Greeting Cards All Occasions

Greeting Cards All Occasions adalah aplikasi yang memang dikhususkan untuk membuat kartu ucapan dari berbagai momen, termasuk momen Natal. Aplikasi ini bisa didownload secara gratis di Google Play Store.

Dengan Greeting Cards All Occasions kita bisa bebas berkreasi membuat kartu ucapan Natal. Atau jika malas membuat ide-ide baru, bisa juga memanfaatkan segudang template menarik yang telah disediakan.

4. JustWink

Aplikasi ini tersedia untuk beragam platform, mulai dari web, iOS, Android, Windows, Nook, dan Kindle. Aplikasi ini memungkinkan penyesuaian kartu sesuai keinginan. Opsi penyesuaian termasuk foto, pesan teks, dan bahkan tanda tangan tulisan tangan. Nantinya Hasil kartu ucapan bisa dibagikan melalui email, SMS, MMS, melalui Facebook, atau dikirim melalui saluran surat biasa.

5. Touchnote

Touchnote juga memungkinkan pengguna membuat kartu ucapan Natal dengan mudah. Touchnote tersedia secara gratis baik untuk pengguna Android maulun iOS. Menariknya, dengan Touchnote pengguna bisa mengirimkan kartu ucapan ke berbagai dunia dalam bentuk fisik. Dan pengirimannya hanya membutuhkan waktu antara dua dan lima hari.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Megapolitan
13 hari lalu

Festival Kasih Nusantara 2025 Digelar Kemenag, Natal Bersama Jadi Simbol Harmoni

Nasional
16 hari lalu

168.614 Kendaraan Kembali ke Jabotabek hingga H+2 Natal

Nasional
18 hari lalu

Momen Pasukan Perdamaian TNI di Lebanon Tetap Rayakan Natal meski Jauh dari Keluarga

Seleb
18 hari lalu

Kaget! Deddy Corbuzier Tetap Rayakan Natal Bareng Azka Meski Sudah Mualaf

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal