Cara Mempercepat Video di CapCut, Bikin Konten Lebih Ringkas

Anjasman Situmorang
cara mempercepat video di capcut (Foto: CapCut)

Selain itu, CapCut juga menyediakan fitur yang dapat mempercepat atau memperlambat video. Untuk menggunakan fitur ini, berikut beberapa langkah sederhananya sebagaimana dirangkum dari Alphr, Senin (29/5/2023).

Sebelum memulai mengedit video, pastikan Anda telah mengunduh dan menginstal aplikasi CapCut. Aplikasi ini dapat diunduh langsung melalui toko aplikasi Google Play Store dan App Store.

Cara Mempercepat Video di CapCut

1. Buka aplikasi CapCut pada smartphone Anda

2. Kemudian pada laman utama pilih New Project atau buka proyek lama Anda

3. Setelah itu ketuk bagian video untuk membuka menu editing

4. Pilih fitur Speed pada bagian bawah

5. Akan muncul bilah kecepatan pada layar dengan kisaran 0,1x hingga 100x

6. Atur kecepatan video sesuai kebutuhan. Geser ke kiri untuk memperlambat atau ke kanan untuk mempercepat

7. Setelah itu klik ikon ceklis di pojok kanan bawah

8. Putar video untuk melihat hasilnya

Demikianlah cara mempercepat video di CapCut. Fitur kecepatan video masih tetap bisa diakses apabila Anda merasa hasilnya kurang pas. Semoga tips di atas bermanfaat dan membantu. Selamat mencoba.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
9 bulan lalu

Cara Menghilangkan Logo CapCut: Langkah Mudah untuk Video yang Lebih Profesional

Internet
9 bulan lalu

Cara Daftar Creator CapCut: Syarat dan Tahapannya

Internet
2 tahun lalu

Editor Video Online CapCut: Pusat untuk Tingkatkan Visual dengan Sempurna

Internet
2 tahun lalu

2 Cara Memotong Lagu di CapCut, Kreator Pemula Harus Simak!

Internet
2 tahun lalu

Cara Upload Template di CapCut, Solusi Dapat Cuan Hanya dari Edit Video

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal