Cara Mengembalikan Akun Instagram yang Hilang Tiba-Tiba, Gak Usah Khawatir! 

Naomi Ive Br Tarigan
Cara mengembalikan akun instagram yang hilang tiba-tiba  (Foto: Alexander Shatov/Unsplash)

JAKARTA, iNews.id - Cara mengembalikan akun Instagram yang hilang tiba-tiba sangat mudah. Jadi, pemilik akun Instagram gak usah panik lagi jika mengalami masalah semacam ini.  

Siapa yang tidak mengenal Instagram. Media sosial (medsos) yang satu ini banyak memberikan fitur penting bagi pengguna, termasuk untuk mengembalikan akun Instagram yang hilang.  

Penyebab akun Instagram hilang itu sendiri ada banyak. Masalah paling umum disebabkan oleh pelanggaran pengguna atau pelaporan pengguna lainnya. Jika Anda baru menyadari akun Instagram hilang, jangan panik dulu.  

Ada beberapa langkah yang bisa diikuti para pemilik akun Instagram untuk mengembalikan akun mereka. Penasaran bagaimana caranya?

Cara Mengembalikan Akun Instagram yang Hilang Tiba-Tiba


1. Hilang Akibat Diretas 

- Buka situs help.instagram.com
- Pilih menu Login and passwords
- Pilih Hacked Accounts
- Pilih opsi I Think my account has been hacked dan pilih Report it to us
- Nantinya Instagram akan memunculkan beberapa kolom pertanyaan yang wajib kamu isi dengan sejelas-jelasnya
- Setelah  menjawab pertanyaan yang diajukan, tekan tombol OK atau Send 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Seleb
4 hari lalu

Viral Jisoo BLACKPINK Tulis Bahasa Indonesia di Postingan Instagram, Fans Histeris!

Seleb
6 hari lalu

Viral Sabrina Alatas Tutup Komentar Instagram usai Diserbu Netizen

Seleb
18 hari lalu

Kaget! Hamish Daud Batasi Komentar Instagram saat Rumor Digugat Cerai Raisa Viral

Soccer
24 hari lalu

Postingan Patrick Kluivert Usai Dipecat PSSI Tembus 156 Ribu Like, Kolom Komentar Ditutup

Seleb
1 bulan lalu

Sabrina Chairunnisa Hapus Instagram usai Viral Buang Nama Deddy Corbuzier! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal