Cara Mengetahui Nama Kita di Kontak Orang Lain, Super Mudah!

Dini Listiyani
Cara Mengetahui Nama Kita di Kontak Orang Lain (Foto:NordWood Themes/Unsplash)

2. Mengetahui Nama Kita Menggunakan TrueCaller

Anda juga bisa menggunakan aplikasi TrueCaller. Berikut ini langkah-langkah untuk menggunakan TrueCaller dengan mudah dan cepat.

- Buka aplikasi PlayStore atau App Store
- Unduh Truecaller jika belum memilikinya
- Buka aplikasi Truecaller
- Masukkan nomor Anda di kolom search Number, Name dan More, yang terletak di pojok atas aplikasi
- Nanti muncul nama kontak yang disimpa di HP orang
- Aplikasi akan menampilkan satu nama saja, berbeda dengan GetContact

Demikian cara mengetahui nama kita di kontak orang lain. Semoga membantu!

Editor : Dini Listiyani
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal