Cara Mengganti Thumbnail YouTube

Dini Listiyani
Cara Mengganti Thumbnail YouTube (Foto: Unsplash)
2. Cara Mengganti Thumbnail di Perangkat Seluler
Anda juga bisa menggantu thumbnail di perangkat seluler. Bagi yang ingin mencoba mengganti thumbnail di perangkat seluler, ikuti langkah-langkah berikut ini:

- Unduh aplikasi YouTube Studio
- Jalankan YouTube Studio
- Sentuh Get Starter yang berada di bagian bawah layar
- Masuklah ke akun YouTube. Ketika diminta, sentuh Sign in yang berada di bagian tengah layar. Kemudian pilih akun yang ingin digunakan.
- Sentuh garis tiga. Opsi ini berada di pojok kiri atas. Sebuah menu pop-out akan ditampilkan
- Sentuh Video yang terdapat di dalam menu pop-out. Daftar video yang telah Anda unggah akan ditampilkan
- Pilih videonya. Sentuh video yang ingin diganti thumbnail-nya.
- Sentuh ikon Edit
- Sentuh Edit thumbnail
- Sentuh Custom thumbnail
- Pilih fotonya
- Sentuh Select yang berada di pojok kanan atas
- Sentuh Save yang terdapat di pojok kanan atas.

Selamat mencoba!

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
1 hari lalu

Polisi Tertib tapi Azia Malah Drama di Jalan!

Internet
1 hari lalu

Polwan sampai Bingung, Azia Baper di Kantor Polisi

Seleb
2 hari lalu

Azbun Ala Call Center: Seragam Rapi, Jawaban Tetep Koplak

Seleb
3 hari lalu

Ngonten 5 Tahun, Fannes Akui Pernah Patah Hati karena TikTok Diblokir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal