Cara Menjalankan Aplikasi Android di Laptop/ Komputer Tanpa Emulator

Inas Rifqia Lainufar
Cara Menjalankan Aplikasi Android di Laptop/ Komputer Tanpa Emulator (Foto: Unsplash)

JAKARTA, iNews.id – Cara menjalankan aplikasi Android di laptop/ komputer tanpa emulator sebenarnya sangat mudah untuk dilakukan. Apalagi, sekarang Windows 11 sudah memberikan sinyal pengguna bisa menggunakan aplikasi Android di perangkat Windows. 

Namun, bagi Anda masih menggunakan Windows 10 atau ke bawah bisa menggunakan emulator di komputer. Apa itu emulator? Emulator merupakan perangkat lunak pihak ketiga yang dapat menyimulasikan perangkat Android dengan laptop atau komputer. 

Hanya saja, Emulator memiliki beberapa kelemahan, diantaranya adalah ukurannya yang besar sehingga membutuhkan spesifikasi komputer yang tinggi. Padahal bagi sebagian orang, menjalankan aplikasi Android di laptop atau komputer akan mempermudah pekerjaan lainnya karena semua data dan notifkasi di dua perangkat tersebut dapat terintegrasi dalam satu perangkat.  

Cara Menjalankan Aplikasi Android di Laptop / Komputer Tanpa Emulator

1. Menggunakan Ekstensi Chrome

- Buka aplikasi Google Chrome di laptop atau komputermu.

- Download Ekstensi Chrome (tautan: https://chrome.google.com/webstore/detail/apkonline-apk-manager-for/lnhnebkkgjmlgomfkkmkoaefbknopmja). 

- Klik Add to Chrome yang ada di jendela instalasi Android Online Simulator.

- Klik Add Extension pada pop up yang tampil.

- Jika Ekstensi Chrome telah terpasang, install aplikasi Android yang diinginkan di laptop atau komputer.

- Perangkat Android telah bisa digunakan di laptop atau komputermu.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Aplikasi Zangi Diblokir Komdigi usai Kasus Ammar Zoni di Rutan Terungkap, Ada Apa?

Nasional
28 hari lalu

Dasco Ungkap Rencana Aplikasi Laporan Reses Anggota DPR, Masyarakat Bisa Pantau Langsung

Nasional
1 bulan lalu

Aplikasi iNews.id Kini Hadir dengan Fitur Dark Mode, Baca Berita jadi Makin Nyaman

Bisnis
2 bulan lalu

Pelindo Perbarui Aplikasi Phinnisi, Perkuat Transformasi Digital

Nasional
2 bulan lalu

Ribuan Ojol Matikan Aplikasi Hari Ini! Pengguna Diimbau Cari Alternatif Lain

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news