Grup Hacker Anonymous Global Kirim Pesan ke PM Israel: Minta Hentikan Serangan di Gaza 

Dini Listiyani
Grup Hacker Anonymous Global Kirim Pesan ke PM Israel: (Foto: Tarik Haiga/unsplash)

Namun kritik terhadap Israel tidak berakhir di situ. Anonymous Global mengecam warga Israel yang berdiam diri ketika pemerintah mereka membunuh warga sipil yang tidak bersalah.

“Kepada rakyat Israel, kami mendesak Anda untuk menuntut akuntabilitas dari para pemimpin Anda, dan bersuara menentang pertumpahan darah yang tidak masuk akal ini,” kata mereka.

Anonymous Global mengakhiri pesannya dengan catatan harapan dan dukungan untuk Palestina. "Terakhir, kepada rakyat Palestina, ketahuilah Anda tidak sendirian dalam perjuangan ini. Anonymous mendukung Anda, dan bersama-sama, kami akan melawan tirani dan penindasan yang Anda hadapi setiap hari," ujarnya. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
13 hari lalu

Purbaya Panggil Hacker Benahi Keamanan Coretax: Hacker Kita Jago, Ditakuti Dunia

Nasional
13 hari lalu

Purbaya Klaim Masalah Coretax Hampir Rampung: Kita Panggil Hacker yang Jago-Jago

Nasional
31 hari lalu

Pemuda Minahasa WFT Diragukan sebagai Bjorka Asli, Polisi Buka Suara

Buletin
1 bulan lalu

Hacker Bjorka Ditangkap! Pelaku Ternyata Pemuda 22 Tahun Asal Minahasa Bobol 4,6 Juta Data Nasabah

Nasional
1 bulan lalu

Terungkap! Pemilik Akun Bjorka Tak Lulus SMK, Belajar Meretas dari Medsos

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal