“Saya pikir dokter akan menyuruh saya berlatih pernapasan, mencoba yoga, mengurangi natrium atau semacamnya. Sebaliknya, 10 menit usai bertemu dengan saya, dia memasukkan saya ke dalam ambulans menuju ke UGD,” kata March sebagaimana dukutip dari Ubergizmo, Jumat (5/2/2021).
Dokter ternyata menemukan ritme yang jika dibiarkan bisa berakibat fatal. March telah menjalani operasi yang sukses dan memuji Apple Watch karena memainkan perang yang berpotensi menyelamatkan nyawanya.