"Di era 6G kita akan melihat aplikasi yang tak hanya menghubungkan manusia dengan mesin tapi juga menghubungkan manusia dengan dunia digital," ujar Peter.
Nokia berharap 6G sudah bisa diluncurkan secara komersial pada 2030, sesuai dengan siklus sepuluh tahun perkembangan generasi teknologi seluler.