Kenapa Akun Instagram Ditangguhkan? Ini Alasan dan Cara Mengatasinya

Dini Listiyani
Kenapa Akun Instagram Ditangguhkan? Ini Alasan dan Cara Mengatasinya (Foto: unsplash)

JAKARTA, iNews.id - Kenapa akun Instagram ditangguhnya? Pertanyaan ini mungkin berkecamuk di pikiran sejumlah orang yang terkena 
suspend dari Instagram

Pengguna Instagram mungkin pernah mengalami akun tiba-tiba ditangguhnya. Penangguhan akun yang dilakukan Instagram ini tentu saja 
bukan tanpa alasan. 

Instagram sendiri mempunyai guidelines yang harus dipatuhi semua pengguna. Jika akun ditangguhnya kemungkinan ada pelanggaran 
terhadap guidelines yang sudah ditetapkan. 

Saat akun ditangguhnya, pemilik akun pun juga akan menerima popup seperti You're temporarily blocked atau We suspended your 
account. Lantas apa saja alasan akun Instagram dapat ditangguhkan?


Kenapa Akun Instagram Ditangguhkan

1. Following atau Unfollowing secara Massa

Menambahkan atau menghapus pengguna dalam waktu singkat dalam membuat Anda terkena masalah. Karena, ini membuat akun Anda 
seperti bot.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Belanja
6 hari lalu

Jumat Berkah! Dikepoin 315 Juta Orang, Aura Kasih Malah Bagi-Bagi Rezeki Endorse Gratis

Seleb
18 hari lalu

Geger! Shandy Aulia Mendadak Tutup Komentar Instagram

Seleb
20 hari lalu

Ari Lasso Kembali Main Media Sosial, Netizen: Katanya Detox?

Buletin
1 bulan lalu

Ngeri! 110 Anak Direkrut Teroris Lewat Game Online dan Instagram

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal