Nintendo Larang Politikus Manfaatkan Animal Crossing: New Horizon untuk Kampanye

Riyandy Aristyo
Animal Crossing: New Horizon (Foto: Nintendo)

KYOTO, iNews.id - Animal Crossing: New Horizon termasuk game populer. Nintendo mengimbau para politikus agar tidak memanfaatkan game Animal Crossing: New Horizons, sebagai alat kampanye.

Nintendo juga meminta semua game tidak digunakan sebagai praktik kampanye pemasaran. Mengingat game Animal Crossing: New Horizon ini bukanlah alat bisnis.

"Layanan dan produk kami secara umum hanya untuk penggunaan pribadi. Kami paham, di luar sana ada bisnis dan organisasi yang ingin menggunakan atau merujuk game untuk bisnis mereka," kata Nintendo, sebagaimana dikutip The Verge, Sabtu (21/11/2020). 

Larangan ini muncul setelah Presiden Amerika Serikat terpilih Joe Biden memanfaatkan game yang diluncurkan pada Maret 2020 lalu, sebagai ajang kampanye. Penggunaan Animal Crossing seperti itu harus mendapatkan izin tertulis dari pemilik game.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Gadget
4 bulan lalu

Ngenes! Mario Bros dan Princess Peach Ternyata Cuma Temenan

Elektronik
5 bulan lalu

Diburu Para Gamer, Intip Spesifikasi Nintendo Switch 2

Elektronik
5 bulan lalu

Nintendo Switch 2 Meluncur, Antrean Mengular hingga Pembeli Harus Diundi

Internet
5 bulan lalu

Cheat GTA 5 Nitendo: Solusi untuk Main Lebih Santai dan Seru

Internasional
1 tahun lalu

Siap-Siap! Museum Nintendo Pertama Dibuka di Jepang 2 Oktober, Segini Harga Tiketnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal