Paus Fransiskus Ngetweet Pakai Bahasa Indonesia: Semoga Tuhan Memberkati Kalian

Dini Listiyani
Paus Fransiskus Ngetweet Pakai Bahasa Indonesia (Foto: iNews.id/Arif Julianto)

"Safe travels to Papua Nugini," tutur akun @michael***

Sekadar informasi, Paus Fransiskus mengakhiri kunjungan di Indonesia, Jumat (6/9/2024). Dia melanjutkan perjalanan apostolik ke Papua Nugini. 

Pesawat yang mengangkut Paus Fransiskus dan rombongan lepas landas melalui Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang pada pukul 10.30 WIB. Keberangkatan Paus dilepas Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas serta sejumlah delegasi dan tokoh agama Indonesia.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internasional
4 bulan lalu

Gedung Putih Posting Gambar Donald Trump jadi Superman: Simbol Harapan!

Internasional
7 bulan lalu

Profil Paus Leo XIV, Dianggap sebagai Penerus Misi Fransiskus

Internasional
7 bulan lalu

Habemus Papam! Paus Baru Terpilih

Internasional
7 bulan lalu

Asap Hitam, Para Kardinal Belum Berhasil Pilih Paus Baru di Hari Ke-2 Konklaf

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal