RCTI+ Permudah Pencinta Bola Nonton Laga Timnas Indonesia vs Australia

Ravie Wardani
RCTI+ Permudah Pencinta Bola Nonton Laga Timnas Indonesia vs Australia (Foto: Ravie)

Sayangnya, Aldi mengaku tak bisa mengikuti nobar di lokasi bersama para fansnya. Ini karena dia harus kembali menjalani syuting dan memilih menonton lewat layanan streaming RCTI+.

"Pokoknya sekarang kan udah mudah di akses kan, RCTI+ juga bisa kita tonton. Supaya kita bisa support dan doain semoga Timnas juara," katanya.

Pria 40 tahun ini mengaku mengidolakan seluruh pemain Timnas yang merumput malam ini. Apalagi, performa skuad Shin Tae Yong dinilai tengah berada di titik puncak.

"Semua favorit, pokoknya mereka berjuang buat Indonesia, makanya semua favorit saya," kata Aldi. 

Untuk diketahui Super Show akan diadakan lagi bulan depan untuk mendukung timnas Indonesia. Tunggu informasi selanjutnya. 

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Buletin
10 jam lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Film
10 jam lalu

Dulu Dukun Hebat, sekarang Tobat!

Buletin
14 jam lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
14 jam lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal