SBY Bakal Tampil di Pestapora 2024, Warganet Ramai Request Lagu

Ravie Wardani
SBY Bakal Tampil di Pestapora (Foto: Ist)

"Iya, ini benar. Saya barusan komunikasi ke Cikeas, bapak akan menyanyikan beberapa lagu dan di Pestapora juga akan melukis bersama sebagaimana hobi yang beliau tekuni saat ini. Sehat selalu untuk kita semua," kata Jansen di akun X, Rabu (3/7/2024).

Sayangnya, Jansen belum bisa memberikan rincian lagu yang akan dibawakan SBY. Namun, dia menyebutkan bahwa Tohpati kemungkinan akan mengiringi penampilannya. 

Reaksi Warganet

Informasi ini mendapatkan reaksi bermacam-macam dari warganet. Bahkan ada yang meminta pak SBY menyanyikan lagu dangdut. 

"Rikues lagu dangdut," kata warganet

"Request lagu dear god apenjet ya pak," tutur yang lainnya

"Nyanyi Lagu 'Kamu Nggak Sendirian' band Tipex," kata warganet lainnya

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
13 hari lalu

AHY Akui Tak Mudah Sandang Nama Yudhoyono: tapi Saya Sadari, Ini Jawaban Doa SBY

Nasional
13 hari lalu

AHY Kenang 2 Tahun Cikeas Gelap usai Ani Yudhoyono Wafat

Nasional
1 bulan lalu

Demokrat Ungkap SBY dan Kapolri Ngobrol Akrab di Acara HUT ke-80 TNI: Tak Ada Masalah

Nasional
1 bulan lalu

Demokrat Perlihatkan Foto SBY Ngobrol Akrab dengan Kapolri, Ada Gibran Nyimak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal