Tim Siber Polda Metro Jaya Temukan Celah Keamanan pada Beberapa Smartphone China

Tangguh Yudha
Tim Siber Polda Metro Jaya menemukan celah keamanan pada beberapa smartphone asal China. (Foto: Instagram Siber Polda Mtero Jaya)

JAKARTA, iNews.id - Tim Siber Polda Metro Jaya menemukan celah keamanan pada beberapa smartphone asal China. Temuan ini diumumkan oleh akun Instagram @siberpoldametrojaya pada Selasa (30/8/2022).

"Waspada! Ponsel China dengan Chipset Mediatek ditemukan rentan terhadap pembayaran palsu!" tulis tim Siber Polda Metro Jaya di keterangan foto.

"Sebuah laporan baru-baru ini menunjukkan beberapa ponsel China dengan Chipest tertentu rentan terhadap bahaya," katanya.

Siber Polda Metro Jaya menyebut, kelemahan keamanan telah diidentifikasi dalam model “N9T” dan “N11”. Kelemahan itu dapat dimanfaatkan untuk menonaktifkan mekanisme pembayaran seluler.

Tidak hanya itu, kelemahan keamanan dapat memalsukan transaksi melalui aplikasi Android yang di instal pada perangkat.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Refly Harun soal TNI Konsultasi Dugaan Pidana Ferry Irwandi: Ancam Kebebasan Sipil

Nasional
6 bulan lalu

Begini Komitmen Kapolri Perangi Kejahatan Siber di RI

Megapolitan
8 bulan lalu

Tim Siber Dikerahkan Awasi Travel Gelap di Mudik Lebaran 2025

Nasional
1 tahun lalu

Wacana Pembentukan Angkatan Siber TNI, Komisi I DPR: Kalau Mau Tambah Matra Ubah Dulu Aturannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal