Viral Istilah Aura Farming di TikTok, Ini Artinya

Annastasya Rizqa
Aksi bocah menari di balapan Pacu Jalur dinilai sebagai aura farming. (Foto: Youtube)

Dikaitkan dengan Pacu Jalur Asli Riau

Seperti dijelaskan sebelumnya, tren aura farming kini dikaitkan dengan tradisi Pacu Jalur asal Riau yang viral di TikTok. Momen ini bermula dari aksi penari cilik yang biasa disebut Anak Coki yang menari di ujung sampan.

Dari video yang beredar, bocah laki-laki itu menari dengan santai dan keren di atas Pacu Jalur yang didayung puluhan anak-anak. Tarian bocah itu pun dianggap keren dan kini menjadi tren dunia.

Tarian Pacu Jalur itu membuat netizen global hingga tokoh dunia ikutan dan menganggapnya sebagai bagian dari aura farming.

Video-video mereka pun sudah ditonton jutaan kali di TikTok. Banyak TikToker luar negeri mengikuti tarian Pacu Jalur itu dan kini diikuti banyak orang.

Jadi, itu dia makna di balik kata kekinian Aura Farming yang identik dengan bocah yang menarik di atas perahu saat balapan Pacu Jalur. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Destinasi
5 bulan lalu

Apa Itu Pacu Jalur yang Viral hingga Go Internasional? Ini Sejarahnya

Destinasi
5 bulan lalu

Viral Tarian Pacu Jalur, Aura Farming Anak Coki Mendunia!

Regional
5 bulan lalu

Pacu Jalur Kuantan Singingi: Tradisi Budaya dan Festival Perahu Terbesar di Riau

Nasional
16 jam lalu

Menkop Ajak Gen Z Dukung Koperasi: Masa Depan Ada di Tangan Kalian

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal