Tapi, masih lewat tepat di depan Matahari. Karena Bulan tampak lebih kecil, dia tidak menghalangi seluruh Matahari. Jadi, cincin api terlihat di sini.
Penasaran seperti apa potret indah Gerhana Matahari pada 10 Juni? Berikut ini hasil jepretan NASA dari Pantai Timur, sebagaimana dikutip dari Mashable, Jumat (11/6/2021).