Satelit Nano Pertama Buatan Anak Bangsa Dilepas ke Orbit, Ini Fungsinya

Tangguh Yudha
Satelit Nano Pertama Buatan Anak Bangsa Dilepas ke Orbit (Foto: BRIN)

Satelit SS-1 mempunyai dimensi kecil yaitu 10 x 10 x 11.35 cm dan bobotnya banya seberat 1,3 kg. Ukuran satelit nano ini jauh lebih kecil dibanding satelit konvensional yang berukuran meteran dengan bobot hingga berton-ton.

SS-1 dikembangkan oleh engineer dari Surya University yang bekerja sama dengan ORARI sejak Maret 2016. Pada 2017, SS-1 memulai pengerjaan dan pelatihan pembuatan nano satelit dengan supervisi dari para periset di Pusat Teknologi Satelit.

Satelit SS-1 dikembangkan oleh tujuh orang mahasiswa dari Surya University, yaitu Hery Steven Mindarno, Setra Yoman Prahyang, M. Zulfa Dhiyaulfaq, Suhandinata, Afiq Herdika Sulistya, Roberto Gunawan, dan Correy Ananta Adhilaksma.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
15 hari lalu

MNC Vision Resmi Beralih ke Satelit Baru, Indovision Hadir Kembali dengan Wajah Baru dan Banyak 

Internet
1 bulan lalu

AWS Sebut MNC Group Siap Manfaatkan Satelit Orbit Rendah demi Masa Depan Industri Media

Telco
4 bulan lalu

Satelit Nusantara 5 Berhasil Diluncurkan, Koneksi Internet Makin Kencang Terbesar di Asia Tenggara

Nasional
6 bulan lalu

Sejarah Baru! Unhan Sukses Luncurkan Satelit RIDU-Sat 1 di California

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal