YouTuber Ini Nyaris Jadi Korban Kapal Selam Wisata Titanic yang Meledak: jika Tak Dibatalkan Bisa Jadi Saya di Dalamnya

Dini Listiyani
YouTuber Ini Nyaris Jadi Korban Kapal Selam Wisata Titanic (Foto: YouTube/DALLMYD)

Jika ikut ke dalam rombongan, Jake mengatakan nasibnya akan sama seperti lima orang lainnya yang kehilangan nyawa di dalam kapal selam tersebut. 

Rush menaiki kapal selam untuk terakhir kalinya pada Minggu bersama miliarder Inggris Hamish Harding, Veteran Angkatan Laut Prancis Paul-Henri Nargeolet, pengusaha Shahzada Dawood, dan putra Dawood yang berusia 19 tahun, Suleman.

Semua penumpang dinyatakan tewas setelah Penjaga Pantai AS menemukan puing-puing milik kapal selam selama pencarian tiga hari yang untuk kapal yang hilang.

Dalam video Jake, dia melihat dari dekat kondisi kabin yang sempit dan memperbesar pengontrol video game terkenal yang digunakan untuk mengontrol kapal selam 22 kaki.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
12 hari lalu

Prabowo Ungkap Modus Baru Kartel Narkoba, Kini Punya Kapal Selam

Internasional
23 hari lalu

Militer AS Hancurkan Kapal Selam Pengangkut Narkoba di Karibia

Aksesoris
1 bulan lalu

Kapal Selam Buatan Anak Bangsa Debut di HUT ke-80 TNI, Begini Penampakannya!

Internasional
1 bulan lalu

Intelijen AS Ungkap Israel Gunakan Kapal Selam Serang Armada Global Sumud Flotilla

Internasional
1 bulan lalu

Apa Kabar 2 Kapal Selam Nuklir Amerika yang Dikirim Trump Dekati Rusia?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal