6 Tipe Sepeda Santai Produk Element Bike di AladinMall

Syifa Fauziah
Tipe Sepeda Santai Produk Element Bike di AladinMall (Foto: Mister Aladinmall)

JAKARTA, iNews.id - Sepeda Santai Element Bike Banyak Jenisnya, Mau Tau Apa Aja? 

Sejak pandemi Covid-19, kegiatan sepeda santai menjadi tren tersendiri di kalangan masyarakat. Selain untuk sekedar santai, sepeda juga digunakan untuk berolahraga atau bahkan dijadikan sebagai alat transportasi.

Terlebih, saat ini sudah dibuat jalur sepeda di beberapa ruas jalan. Sehingga, para pesepeda pun dapat memanfaatkannya dengan maksimal. Berbicara soal sepeda, Element Bike punya produk yang sangat berkualitas.

Sepeda Santai Element Bike Banyak Jenisnya, Mulai Dari Sepeda Olahraga Sampai Sepeda buat Anak Anak, maka dari itu baca artikel nya di sini!

Element BMX Black Panther Series 20 Inch

BMX Element Marvel Black Panther Series adalah Sepeda BMX Edisi Marvel Black Panther Series dengan ukuran 20 Inch yang ideal untuk anak usia 7 tahun hingga remaja. Terdapat beberapa warna pilihan yang dapat disesuaikan dengan selera Anda.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 hari lalu

Resolusi Liburan 2026: Tetap Aktif, Nyaman, dan Terkoneksi di Setiap Perjalanan

Destinasi
3 hari lalu

Langkah Nyata Mewujudkan Resolusi Liburan Tanpa Mengorbankan Anggaran

Destinasi
9 hari lalu

Merancang Liburan yang Nyaman Tanpa Khawatir Biaya, Begini Caranya!

Destinasi
10 hari lalu

Awali Tahun dengan Liburan Menyenangkan, Ada Cashback Rp350.000!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal