Hadir di Indonesia, Produk Perlengkapan Bayi Premium Offspring Resmi Diluncurkan

Rizqa Leony Putri
Produk perlengkapan bayi premium asal Australia, Offspring, resmi meluncur di Indonesia. (Foto: dok Offspring)

Untuk tahap awal, pihaknya akan fokus kepada produk baby diapers dan baby wipe. John menegaskan, diperkirakan pada akhir tahun Offspring telah mampu mulai memasukkan produk skincare bayi.

"Untuk saat ini sampai beberapa bulan menuju akhir tahun kami fokus pasa baby Dldiapers dan baby wipe, terus kemudian sebelum akhir tahun ditargetkan hadir rangkaian skincare," ucapnya.

Peluncuran produk Offspring di Indonesia yang digelar di Bale Nusa, Jakarta, Kamis (7/9/2023). (Foto: dok Offspring)

Sementara itu, Country Manager Offspring Anthony Santoso menyebut bahwa produknya memiliki beberapa keunggulan, salah satunya bahan yang digunakan berasal dari material organik.

"Offspring itu terbuat dari organik ingredients yang tentunya non-toxic dan sustainable serta eco-friendly," katanya.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
19 jam lalu

Mandiri Micro Fest 2025 Dorong UMKM Naik Kelas, Transaksi Digital Melonjak 45 Persen

Bisnis
4 hari lalu

Dukung Ekonomi Kerakyatan, Penyaluran KUR Bank Mandiri Sentuh Rp41 Triliun hingga Desember 2025

Health
4 hari lalu

Rumah: Tempat Keluarga Mengurai Beban dan Menemukan Kekuatan

Nasional
5 hari lalu

Langkah Hijau IMIP Tanam Mangrove, Jaga Keberlanjutan Lingkungan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal