Jangan Asal Bilas Moms! Begini Cara Mencuci Botol Bayi yang Benar

Wilda Fajriah
Jangan Asal Bilas Moms! Begini Cara Mencuci Botol Bayi yang Benar (Foto: Aladinmall)

Selain itu, pilih sabun pembersih botol yang tidak terlalu banyak menghasilkan busa, karena busa biasanya menandakan bahwa sabun tersebut memiliki kandungan detergen yang tinggi. Jika tidak dibilas dengan bersih, dapat meninggalkan residu yang mungkin berbahaya untuk bayi.

3. Pisahkan Semua Bagian Botol

Pisahkan semua bagian botol, seperti botol, dot, katup botol, dan tutup botol. Setelah itu, bilas dengan air bersih yang mengalir. Air yang digunakan bisa air hangat atau air dingin. Jika ingin melakukan sterilisasi, Anda bisa merebus botol bayi dengan air mendidih.

4. Gunakan Sikat Khusus

Gunakan spons berbeda untuk mencuci botol dan peralatan bayi, dan jangan dicampur dengan spons yang biasa dipakai untuk mencuci peralatan rumah tangga lainnya.

Hal ini bertujuan agar spons yang khusus digunakan untuk mencuci botol tidak terkontaminasi kuman atau bakteri dari sisa mencuci peralatan rumah tangga lainnya. Mulailah bersihkan botol dari bagian paling dasarnya. Saat membersihkan dot, pastikan Anda bisa mengeluarkan air dari lubang dot untuk memastikannya sudah benar-benar bersih.

5. Keringkan Botol dan Simpan di Tempat Aman

Setelah mengetahui cara membersihkan botol susu bayi, memahami cara penyimpanan yang baik juga tak kalah penting, lho.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
1 tahun lalu

Dampak CSR terhadap Loyalitas Karyawan dan Konsumen

Destinasi
1 tahun lalu

Pentingnya CSR Dalam Membangun Reputasi Perusahaan

Destinasi
1 tahun lalu

Tips Mengatur Doorprize dan Hadiah Menarik di Anniversary Kantor

Destinasi
1 tahun lalu

Tips Memilih Tema Perayaan Anniversary Kantor yang Unik

Destinasi
1 tahun lalu

Kegiatan Outdoor yang Seru untuk Gathering Karyawan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal