Ketahui Pentingnya Manfaat Tabir Surya untuk Lindungi Kulit dari Sinar UV

Vien Dimyati
Menjaga kesehatan kulit dan melindungi dari sinar UV (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Sunscreen atau tabir surya tidak hanya berfungsi melindungi kulit dari paparan sinar Matahari, tetapi juga dapat mencegah penuaan dini dan hiperpigmentasi. Apalagi, sinar Matahari mengandung sinar ultraviolet (UV) yang berbahaya bagi kulit jika terpapar terlalu lama. 

Ada dua jenis sinar UV, yaitu UVA dan UVB. Sinar UVA mampu menembus jaringan kulit dan merusak sel-sel, sehingga dapat menyebabkan munculnya tanda-tanda penuaan kulit dan bintik-bintik hitam. Sementara itu, sinar UVB merusak permukaan kulit dan dapat menyebabkan kulit terbakar. 

Tabir surya diciptakan untuk melindungi kulit dari kedua jenis sinar UV tersebut. Di dalam tabir surya terdapat bahan aktif yang bermanfaat untuk melindungi kulit. 

Jika beraktivitas di luar ruangan, selain menggunakan pakaian pelindung sinar Matahari, penting juga menggunakan tabir surya dengan faktor perlindungan Matahari (SPF) 50 atau lebih tinggi untuk melindungi bagian kulit yang tidak tertutup oleh pakaian. 

Menggunakan tabir surya secara teratur sangat penting karena dapat memberikan perlindungan terhadap paparan sinar Matahari yang dapat merusak kulit.

Lantas, apa saja manfaat lain penggunaan tabir surya untuk kulit? Berikut ulasannya dirangkum pada Senin (22/5/2023).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Sains
22 hari lalu

Apa Itu CERA-CARE BIOME, Teknologi Baru yang Bantu Maksimalkan Kesehatan Kulit Bayi?

Seleb
25 hari lalu

26 Steps Night Routine Ashanty yang Bikin Melongo, Wajah Jadi Sorotan!

Seleb
2 bulan lalu

Kabar Terkini Bunga Jelitha, Bikin Skincare DNA Salmon yang Kaya Manfaat

Health
3 bulan lalu

Terungkap! Ini Alasan Kulit Pria Lebih Berminyak dibanding Wanita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal