4 Fakta Unik Dugong Langka di Alor, Menyapa Wisatawan hingga Dekat dengan Nelayan

Nurul Amanah
Fakta unik tentang dugong (Foto: crittersresearch)

JAKARTA, iNews.id - Pesona keindahan alam yang ada di Nusa Tenggara Timur (NTT) selalu menarik untuk dijelajahi. Terutama jika singgah ke Teluk Kabola, kawasan Konservasi Suaka Alam Perairan (SAP) Selat Pantar, Kabupaten Alor, Anda dapat menemukan dugong langka.

Di sini, ada hal menarik untuk Anda lihat, yaitu pemandangan hewan mamalia, yaitu dugong. Dugong merupakan salah satu satwa dilindungi karena kondisi populasinya yang terancam punah. 

Di kawasan Teluk Kabola, Pantai Mali, jika beruntung, Anda dapat menemukan dugong bernama mawar. Dugong tersebut cukup menyita perhatian wisatawan.

Mawar kerap kali muncul dan ‘menyapa’ para wisatawan. Wisatawan biasanya berkunjung menggunakan kapal milik nelayan di sekitar pulau. Para nelayan tersebutlah yang nantinya akan memanggil nama mawar. Kemudian mawar akan muncul.

Ingin tahu lebih dalam mengenai Mawar si dugong Alor? Berikut fakta-fakta mengenai mawar, dirangkum pada Senin (5/9/2022).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Destinasi
4 hari lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
6 hari lalu

7 Destinasi Wisata Favorit Arab Saudi, Wajib Masuk Wishlist!

Destinasi
7 hari lalu

Keseruan Visit Saudi Travel Fair 2025, Lebih Dekat dengan Budaya Timur Tengah di Jakarta!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal