4 Tempat Wisata Anti Mainstream di Indonesia Cocok untuk Liburan Nataru, Ada yang Disukai Ratu Inggris

Annastasya Rizqa
Penasaran, destinasi wisata mainstream apa saja di Indonesia yang cocok untuk liburan Nataru bersama orang terdekat? (Foto: Instagram)

3. Kebun Teh Kayu Aro

Kemudian ada destinasi kebun teh Kayu Aro yang menawarkan kesejukan. Kebun teh tertua di Indonesia ini memiliki daya tarik tersendiri, termasuk karena destinasi ini bebas dari bahan kimia.

Selain itu, keunikan dari destinasi ini ialah kepercayaan masyarakat sekitar bahwa teh yang dibuat dari Kayu Aro adalah teh yang disukai Ratu Inggris dan Ratu Belanda ketika masa penjajahan.

4. Pantai Pulau Merah

Satu lagi destinasi wisata di Indoneia yang jarang dikunjungi ialah Pantai Pulau Merah. Tempat wisata ini terletak di Banyuwangi dan cocok menjadi pilihan saat libur Nataru.

Pantai ini terletak di Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran. Meski dihadapkan dengan pemandangan laut dan pasir putih, pengunjung juga tetap bisa menikmati indahnya pegunungan di sekitar pantai. Menarik, bukan?

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Internasional
14 jam lalu

5 Tempat Wisata di Hokkaido Jepang, Wajib Masuk Itinerary Liburan!

Kuliner
4 hari lalu

3 Tempat Ngopi di Kulonprogo yang Viewnya Bikin Melongo, Nomor 2 Pas Banget Buat Sunset!

Internasional
10 hari lalu

3 Tempat Wisata di Dekat Masjidil Haram yang Wajib Dikunjungi Jamaah

Kuliner
18 hari lalu

5 Wisata Kuliner Jogja Terhits yang Wajib Kamu Coba Saat Liburan ke Kota Pelajar

Nasional
1 bulan lalu

5 Tempat Wisata di Pulau Madura, Menarik dan Patut Dikunjungi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal