5 Pilihan Masjid Unik untuk Salat Idul Adha, Ada yang Mirip Taj Mahal

Vien Dimyati
Pilihan masjid untuk salat Idul Adha (Foto: Okezone)

5. Masjid Ramlie Musofa

Masjid megah ini terbilang baru di Jakarta. Letaknya ada di Jalan Danau Sunter, Jakarta Utara. Masjid Ramlie Musofa sekilas mirip dengan Taj Mahal India. Bangunan berlantai tiga ini memiliki kubah berukuran besar yang dikelilingi tiang-tinag kecil. Bagian luarnya dihiasi ornamen khas Arab.

Selain arsitektur yang menyerupai Taj Mahal, Masjid Ramlie Musofa memiliki keunikan lain yaitu kaligrafi surat Alquran di dindingnya. Ukirannya dipahat dalam tiga bahasa, Arab, Indonesia, dan Mandarin. Pengunjung yang datang tak hanya dapat menunaikan ibadah tetapi juga dapat berwisata. Maka, tak heran jika banyak wisatawan yang melakukan swafoto di masjid ini. Bagaimana, masjid mana yang akan Anda pilih untuk menunaikan salat Idul Adha?

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
3 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
5 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Muslim
7 bulan lalu

Teks Khutbah Jumat Bulan Dzulhijjah Singkat Edisi 13 Juni 2025: 3 Pesan Rasulullah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal