5 Situs Bersejarah Indonesia Diakui Dunia, Salah Satunya Menyimpan Fosil Purba

Riyandy Aristyo
Situs bersejarah di Indonesia (Foto: Instagram @Sesukade)

JAKARTA, iNews.id - Indonesia terkenal memiliki situs warisan budaya dari zaman dahulu. Bahkan, ada beberapa situs peninggalan di Indonesia yang menjadi warisan dunia dan diakui oleh UNESCO seperti Candi Borobudur.

Selain Candi Borobudur, berikut adalah sejumlah situs budaya Indonesia yang diakui UNESCO dan sudah dikumpulkan iNews.id dari berbagai sumber.

Candi Prambanan

Objek wisata yang bernama lain Candi Roro Jonggrang ini terletak di Sleman, Jawa Tengah dan terkenal sebagai Candi Hindu terbesar di Indonesia serta termegah di Asia Tenggara.

Sesuai namanya, Candi Roro Jonggrang tercipta karena cerita masyarakat Jawa Tengah tentang Roro Jonggrang. Maka itu, di salah satu dari empat candi utamanya terdapat patung Roro Jonggrang.

Tambang Batubara Ombilin

Tambang Batubara Ombilin ini ada sejak kedatangan Belanda ke Sawahlunto pada 1596 di bawah pimpinan Cornelis de Houtman untuk mencari rempah-rempah.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
3 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
4 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Buletin
1 tahun lalu

Viral! Sensasi Kuliner ala Jepang di Kaki Gunung Ciremai

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal