5 Tempat Wisata Instagramable di Palembang, Intip Pagoda Tua di Pulau Kemaro

Vien Dimyati
Tempat wisata Instagramable di Palembang (Foto : Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Tak hanya kuliner yang bisa Anda incar saat travelling ke Palembang. Ternyata, Palembang juga memiliki banyak destinasi wisata menarik untuk dijelajahi.

Kota Pempek ini selalu ramai dikunjungi wisatawan lokal maupun asing. Tidak hanya keindahan alam pegunungan, pantai, hingga budaya yang dapat memikat wisatawan. Ternyata Palembang juga memiliki banyak spot wisata Instagramable.

Apa saja objek wisata Instagramable di Palembang, berikut ulasannya, seperti yang dirangkum Selasa (17/9/2019).

Jembatan Ampera

Bisa dibilang Jembatan Ampera adalah ikon Kota Palembang. Konon, liburan Anda di Palembang belum sempurna sebelum mengunjungi tempat ini. Jembatan yang terletak di titik nol kilometer ini merupakan penghubung antara Seberang Ulu dan Seberang Ilir.

Jembatan yang pernah dijadikan sebagai pusat maritim ini menawarkan pemandangan yang luar biasa. Di sini, Anda dapat berburu sunrise ataupun sunset. Di malam hari jembatan ini begitu indah dan semarak. Asyiknya, dari berbagai sisi, gambar yang dihasilkan akan tampak sempurna.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
28 hari lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
2 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Buletin
11 bulan lalu

Viral! Sensasi Kuliner ala Jepang di Kaki Gunung Ciremai

Destinasi
12 bulan lalu

Eksplorasi Tanah Air: Diskon Rp100.000 Penerbangan ke Destinasi Impian

Destinasi
12 bulan lalu

Nikmati Keindahan Indonesia: Diskon Rp100.000 untuk Petualangan Seru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal