Hong Kong
Akhir 2018 lalu, Era Setyowati berkesempatan mengunjungi Hong Kong Disney Land. Di foto ini, Era tampak memadukan all over jeans motif camp dengan atasan dan bawahan serba hitam. Tak lupa ia sematkan aksesori berupa bando berbentuk kuping Minnie Mouse, untuk mempemanis tampilannya. Lucu banget!
Singapura
Terakhir ada potret liburan Era Setyowati di Singapura. Di sini dia tampil bergaya kasual mengenakan kaos kuning ketat dipadukan dengan skinny jeans dan sneakers merah muda. Era kemudian berpose manja layaknya seorang model profesional. Keren deh!