Kampung Unik di Sumatera Utara Punya Sungai Cantik Kebiruan dan Jernih di Tengahnya Berlubang 

Vien Dimyati
Kampung unik di Sumatera Utara (Foto: Instagram @travelmatesiantar)

Daya Tarik Sungai Lobang

Menurut cerita dari penduduk setempat, Sungai Lobang terbentuk sekitar 100 tahun lalu akibat letusan dari bawah tanah. Hasil letusan tersebut kemudian menjadi lubang mata air yang begitu besar. Kedalamannya belum pernah ada yang mencoba mengukur.

Lubang tersebut kemudian dijadikan nama sungai. Tepat di lubang tersebut, air berwarna biru tua. Sementara di bagian lain sungai, air berwarna biru langit. Kedalaman sungai, selain lubang tersebut, sekitar dua meter. Tak hanya terlihat eksotis, Sungai Lobang juga dikenal angker. Jika ada yang ingin mandi dengan niat yang tidak bagus. Konon katanya, orang tersebut akan tenggelam.

Berada di sungai ini, jangan lewatkan untuk berswafoto. Anda bisa berfoto di antara bebatuan, sungai hingga pepohonan. Lokasi Sungai Lobang terletak di Desa Kerasaan, sekitar 45 menit dari Kota Pematangsiantar.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
3 hari lalu

Bangga! Labuan Bajo Masuk Daftar Destinasi Terbaik Asia 2026

Buletin
11 hari lalu

Emak-emak di Asahan Gerebek Tempat Perjudian, Rusak Mesin Judi

Destinasi
12 hari lalu

Viral Pantai Kelingking Nusa Penida Dipasang Besi Lift Kaca, Netizen Murka!

Destinasi
30 hari lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
31 hari lalu

Macau Kini Lebih Ramah Muslim, Ini Panduan Lengkap Liburan untuk Wisatawan Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal