Libur Panjang, Ini Kiat Cegah Penyebaran Covid-19 saat Travelling

Siska Permata Sari
Tips Travelling di tengah pandemi (Foto: Nathnac)

JAKARTA, iNews.id - Setelah terkurung di rumah dalam beberapa bulan terakhir, mungkin membuat sebagian orang kesal. Akibatnya, pasca kebijakan PSBB dilonggarkan, banyak orang untuk memilih berpergian di momen libur panjang Oktober 2020.

Liburan ke luar kota atau destinasi wisata memang menyenangkan. Apalagi bagi Anda yang telah menunda travelling sejak munculnya pandemi Covid-19.

Namun, perlu diingat, pandemi belumlah usai. Virus yang sangat menular itu masih ada dan obat serta vaksinnya belum resmi ditemukan.

Olah sebab itu, penting untuk menjaga keamanan selama berpergian. Terutama, mengetatkan upaya-upaya pencegahan Covid-19 dari diri sendiri dan orang-orang tersayang.

Lalu, apa saja sih yang perlu dilakukan saat liburan di luar rumah? Simak kiat-kiat berikut ini seperti dirangkum dari berbagai sumber, Kamis (29/10/2020).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
3 hari lalu

Serunya Liburan di Kota Tua Jakarta, Murah dan Aksesnya Gampang!

Destinasi
3 hari lalu

Wisata Religi Masjid Keramat Luar Batang, Jelajah Jakarta Tempo Dulu di Sini!

Destinasi
4 hari lalu

Bali Dinobatkan Destinasi Wisata Terbaik Dunia 2026, Kalahkan Paris dan Roma

Destinasi
5 hari lalu

70.000 Orang Diprediksi Habiskan Long Weekend Isra Miraj ke Taman Margasatwa Ragunan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal